Wisata Ekstrem Coiling Dragon Cliff Skywalk Buat Merinding

Berwisata tetapi memacu adrenalin? Coiling Dragon Cliff Skywalk salah satunya, destinasi wisata di China ini termasuk yang paling ekstrem sejak tahun 2016. Pengunjung ditantang untuk melewati jembatan kaca yang tinggi. Tentunya, menjadi pengalaman menegangkan sekaligus mendebarkan. Hanya para pemberani yang dapat menaklukkan tantangan melewati jembatan kaca di Gunung Tianmen tersebut. Bagaimana? Apakah Anda ingin mencoba
Read More

Berikut Foroglio Village Switzerland, Mirip Dunia Fairytale

Foroglio Village Switzerland bisa dimasukkan ke dalam bucket list destinasi wisata untuk dikunjungi menjelang liburan akhir tahun. Alasan utamanya adalah karena pemandangan yang disuguhkan disini sangat magical. Meskipun suasananya terbilang cukup jauh dari hiruk pikuk perkotaan dan kehidupan modern, namun untuk urusan memanjakan mata tempat ini juaranya. Apalagi Switzerland memang termasuk ke dalam negara dikenal
Read More

Mengunjungi Atomium Kota Brussels, Ikon Wisatanya di Belgia

Jika datang ke Belgia, jangan lupa mengunjungi Atomium Kota Brussels. Ini merupakan ikon Belgia yang memiliki struktur paling unik dan mengesankan di seluruh Eropa. Sekilas ketika Anda melihatnya, Atomium memang terlihat seperti sebuah bangunan dengan bentuk seperti sel tertentu. Namun, tempat ini memiliki sejarah tersendiri hingga menjadi ikon Kota Brussels dan negara Belgia. Dengan pesona
Read More

Destinasi Wisata Eropa, Gedung Parlemen Hongaria di Budapest

Liburan ke Eropa? Wajib kunjungi salah satu gedung ikoniknya yaitu Gedung Parlemen Hongaria dan jika Anda ingin mampir wajib memesan tiketnya jauh-jauh hari lho. Terletak di tepi Sungai Danube, bangunan megah ini menampilkan arsitektur bergaya Neo-Gothic yang mengesankan, sehingga menjadikannya salah satu bangunan parlemen terbesar dan terindah di dunia. Mengenal Seputar Gedung Parlemen Hongaria Gedung
Read More